Berita Bangka Selatan

Pelayanan Pembayaran PBB-P2, Pemkab Bangka Selatan Jemput Bola hingga ke Desa

Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan terus menggenjot capaian pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor pajak di daerah itu.

Bangkapos.com/Cepi Marlianto
Sejumlah masyarakat di Desa Keposang saat memanfaatkan program pembayaran pajak jemput bola di kantor desa setempat, Rabu (30/10/2024). Pelayanan jemput bola PBB-P2 adalah layanan yang dilakukan oleh pemerintah untuk memudahkan wajib pajak dalam membayar pajak. 

Menurutnya penerimaan dari PBB-P2 dapat digunakan untuk membiayai berbagai program dan pembangunan pemerintah. Mulai dari peningkatan infrastruktur, pendidikan, kesehatan hingga pelayanan publik lainnya. 

Pendapatan dari PBB-P2 sangat penting dalam mendukung berbagai proyek pembangunan di daerah. Utamanya yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan memperbaiki kualitas hidup.

"Manfaat membayar pajak yang terutama yang dirasakan adalah bentuk dari perkembangan kota juga daerah. Perubahan kota yang sama-sama kita lihat, terutama di Kabupaten Bangka Selatan sampai di seluruh kecamatan, dari segi peningkatan fasilitas transportasinya dan pembangunannya sangat terasa," jelas Ibnu Fahrial(u1)

Sumber: Bangka Pos
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved