TAG
Syamsir
-
Pemkab Belitung Rencana Alihkan Sewa Gedung Puncak Toserba, DPRD Minta Kajian Mendalam
Komisi I DPRD Kabupaten Belitung meminta pemerintah melakukan pengkajian mendalam terhadap rencana pengalihan sewa PT Puncak Jaya Lestari.
4 hari lalu -
Pemkab Belitung Bakal Perbaiki Jalan Menuju Lapangan Tenis Husin
Pemerintah Kabupaten Belitung akan memperbaiki jalan menuju Lapangan Tenis Husin antara Jalan Kemuning tembus ke arah kolam pemandian Sripinai
5 hari lalu -
Belitung Batalkan Wacana Perobohan Bangunan Eks Sekolah Kuomintang
Pemerintah Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, akhirnya membatalkan wacana perobohan sisa bangunan eks Sekolah Kuomintang
6 hari lalu -
Fithrorozi: Eks Sekolah Kuomintang Baru Diduga Cagar Budaya
Fithrorozi menegaskan bangunan eks Sekolah Kuomintang berstatus objek diduga cagar budaya (ODCB).
6 hari lalu -
Belitung Terima 100 Unit Oxygen Concentrator dari Kemenkes
Pemerintah Kabupaten Belitung menerima hibah 100 unit oxygen concentrator dari Kementerian Kesehatan.
Jumat, 12 Desember 2025 -
Nelayan Tanjung Binga Belitung Tak Bisa Melaut karena Tidak Punya SIPI
Rapat tersebut membahas perizinan terkait penyaluran bahan bakar minyak (BBM) jenis solar bersubsidi.
Selasa, 2 Desember 2025 -
Wabup Cek Proyek Pemeliharaan Berkala Drainase
Wakil Bupati Belitung, Syamsir turun mengecek proyek pemeliharaan berkala drainase di Jalan Pasar Hata, Kelurahan Pangkal Lalang.
Rabu, 19 November 2025 -
Syamsir Optimistis Kafilah MTQH Belitung Masuk Tiga Besar
Wakil Bupati Belitung, Syamsir melepas kafilah untuk mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur'an dan Hadis (MTQH) XIV.
Kamis, 6 November 2025 -
Belitung Apel Siaga Hadapi Potensi Bencana
Kepolisian Resor Belitung bersama unsur terkait menggelar apel kesiapsiagaan tanggap darurat bencana hidrometeorologi.
Rabu, 5 November 2025 -
Ada 41 Kasus Kekerasan Anak, DSPPPA Belitung Deklarasikan Gerakan “Ikan Belanak”
Hingga Oktober 2025, tercatat sebanyak 41 kasus telah ditangani DSPPPA Kabupaten Belitung.
Rabu, 29 Oktober 2025 -
Bahas Peluang Kerja dan Rencana Job Fair, Syamsir Kumpulkan Perusahaan di Belitung
Suasana akrab terlihat ketika berbagai perusahaan di Kabupaten Belitung berkumpul dalam audiensi bersama Wakil Bupati Belitung Syamsir.
Kamis, 16 Oktober 2025 -
Wakil Bupati Belitung Sidak di Pasar Berehun Tanjungpandan, Temukan Potensi Kebocoran PAD
Dari hasil peninjauan, terungkap sebagian kios dibangun sendiri oleh pedagang dan bahkan diperjualbelikan.
Rabu, 15 Oktober 2025 -
Antisipasi Kesulitan Dapat BBM di Pulau Belitung, Wabup Minta Dahulukan Pengguna Umum
Antrean panjang kendaraan di SPBU Belitung Timur menjadi perhatian Pemerintah Kabupaten Belitung.
Selasa, 14 Oktober 2025 -
Jam Malam Pelajar Bakal Diberlakukan Lagi di Belitung
Pemerintah Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, akan kembali memberlakukan jam malam bagi pelajar SMP dan SMA.
Selasa, 14 Oktober 2025 -
Perbaikan Jalan Pasar Hatta Belitung Bertahap, Biar Tak Ganggu Aktivitas Jual Beli
Perbaikan Jalan Pasar Hatta, Tanjungpandan, Kabupaten Belitung, mulai dilakukan.
Rabu, 8 Oktober 2025 -
Pendapatan Daerah Belitung 2026 Diproyeksikan Turun 8,8 Persen
Adapun total pendapatan daerah tahun depan ditetapkan sebesar Rp869,98 miliar.
Selasa, 7 Oktober 2025 -
Rancangan Belanja Daerah Belitung 2026 Menyusut Dibanding 2025
Pemerintah Kabupaten Belitung menetapkan rancangan belanja daerah tahun 2026 sebesar Rp935,67 miliar
Selasa, 7 Oktober 2025 -
Perbaikan Jalan Murai di Depan PT AKU Tanjungpandan Belitung Segera Dilakukan
Kerusakan Jalan Murai, Tanjungpandan, Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, akan segera diperbaiki.
Jumat, 26 September 2025 -
Pertamina Patra Niaga: Tak Ada Pengurangan Kuota Elpiji Bersubsidi untuk Belitung
Pertamina Patra Niaga memastikan penyaluran elpiji bersubsidi di Belitung berjalan kondusif, tidak ada pengurangan kuota.
Minggu, 21 September 2025 -
560 Tabung Ludes Terjual dalam 1 Jam pada Operasi Pasar Gas Melon di Belitung
560 tabung gas melon yang dijual dalam operasi pasar di lapangan bola Kelurahan Parit ini pun ludes hanya dalam waktu sekitar satu jam
Minggu, 21 September 2025